22 May 2020

Catatan Akhir Ramadan


Sejak awal pandemi mungkin saya sudah menyiapkan diri menghadapi berbagai kemungkinan. Mulai dari harus tarawih di rumah, tidak bertemu orangtua saat lebaran, tidak shalat Ied di masjid...
Saya berusaha menerima, walaupun sedih pastinya..

Tapi saya lupa, tidak menyiapkan diri melihat bagaimana negara atau tempat hidup saya saat menghadapi pandemi. 
Mulai dari pemerintah yang ...  (silahkan isi sendiri), sampai warganya. 
Ternyata, warga sini lebih takut tidak punya baju lebaran dibandingkan takut menambah kasus covid.

#sayatetapdirumah

No comments:

Post a Comment